1. Halo Guest, pastikan Anda selalu menaati peraturan forum sebelum mengirimkan post atau thread baru.

ASK: Upgrade VPS Vultr Dengan Harga Sama/Tetap

Discussion in 'Hosting & Domain' started by mostalog, Nov 30, 2018.

Tags:
  1. mostalog

    mostalog Ads.id Pro

    Joined:
    Mar 31, 2013
    Messages:
    404
    Likes Received:
    35
    Permisi para master,
    Mohon pencerahannya. Maklum saya awam masalah ginian.

    Saya ada blog dengan host di Vultr. Biaya $5 per bulan. Dengan spesikasi sbb:
    - CPU : 1
    - RAM : 768 MB
    - Storage : 15 GB SSD
    - Bandwidth : 1.000 GB

    Okelah spesifikasi ini lebih dari cukup untuk blog saya yang jaramg update dan jumlah visitor sekian. Detail penggunaannya saja seperti gambar screenshot ini:

    [​IMG]

    Namun, saat mendekati akhir tahun dan mau topup Billing, saya iseng-iseng cek kok ada yang spesifikasi lebih tinggi dengan harga yang sama.

    Entah saya salah melihat detail atau gimana. Yang jelas, begini penampakannya (keduanya sama-sama lokasi server Singapura):

    [​IMG]

    Yang ingin saya tanyakan:

    1. Benarkah keduanya harga sama tetapi spesifikasi yang terakhir lebih tinggi?
    2. Jika benar, perlukah blog saya upgrade? Saya merasa sayang kalau gak upgrade, meskipun kebutuhan blog saya sebenarnya gak tinggi.
    3. Mengingat saya awam ( dulu pindah dari shared host ke VPS saja minta bantuan orang), bisakah saya upgrade cara gampang dengan cara: Setting > Change Plan > .... (seperti gambar di bawah)?

    [​IMG]
    4. Jika saya upgrade dengan cara tsb, apakah lokasi server tetap Singapura?
    5. Terakhir, tolong dong kasih rekomendasi penjual balance Paypal yang murah. Mau bikin kartu Jenius dari bank BTPN belum sempat nih.

    Itu saja dulu. Mohon maaf kalau pertanyaannya kebanyakan.

    Terima kasih.
     
  2. Ahmad Sarnuji

    Ahmad Sarnuji Super Hero

    Joined:
    May 30, 2015
    Messages:
    1,918
    Likes Received:
    201
    Location:
    Kab.Tangerang, Desa Sumur Bandung

    iya gan harga yang sama karena itu ada penyesuaian harga paket vps,

    kalo PP bisa cek di subtrade
     
    mostalog likes this.
  3. arga7

    arga7 Hero

    Joined:
    Jul 17, 2010
    Messages:
    696
    Likes Received:
    65
    blm pernah coba sih
    mungkin masta lain

    klu ane sih biasay
    buat drop lagi spek baru
    trs install2 - pindah manual
    drop lama dihapus
     
    mostalog likes this.
  4. mostalog

    mostalog Ads.id Pro

    Joined:
    Mar 31, 2013
    Messages:
    404
    Likes Received:
    35
    Harga sama tetapi spek lebih tinggi kan, Hu?

    Oh ok makasih Suhu atas infonya
     
  5. rinirina

    rinirina Aged Domains Seller

    Joined:
    Nov 17, 2014
    Messages:
    1,381
    Likes Received:
    146
    Location:
    Rivendale
    daripada pusing2 pindahan setting sana sini mending tetep disitu gan :D penggunaan resource sedikit toh gak kerasa juga bedanya.
    tapi klo mau bikin baru bisa juga pake jasanya agan masbayu22 atau agan hardinal kalo gak mau pusing :D
     
  6. pluto01

    pluto01 Super Hero

    Joined:
    Jun 17, 2013
    Messages:
    1,318
    Likes Received:
    72
    Location:
    Pekanbaru - Riau
    1. Jika dilihat dari gambar yg mas berikan benar, secara harga sama tp dgn spek yg lebih, mungkin mereka ada perubahan kebijakan dalam spek dan harga,
    2. Perlu atau tidaknya sebenarnya ini relatif, jika yg saat ini masih aman2 saja tdk begitu perlu, namun jika pertimbangan untuk kebutuhan kedepannya dan sapa tahu akan ada perubahan harga lagi mungkin perlu migrasi paket,
    3. Untuk ini belum pernah coba, mungkin teman2 yg sdh pernah coba bisa berbagi pengalaman. Namun kalo saya, saya akan konfirmasi langsung ke suppport mereka tanya pastikan apakah bisa dan apakah data yg di VPS lama akan sama persis tidak lost. Atau jika mau aman, yg lama biarkan saja dulu, create VPS baru tersebut dan setup sama persis lalu pindahin data2nya, karena pasti ada perubahan IP jgn lupa update dns recordnya, jika sudah berjalan normal di VPS baru, maka VPS lama bisa terminate,
    4. Check saja regionnya jika ada pilihan Singapore berarti bisa tetap milih lokasi Singapore,
    5. Di SubForum Trade banyak yg nawarin dan rata2 OK jd bs dikomunikasikan saja apa lg yg sudah panjang2 thread lapaknya

    CMIIW
     
  7. Alva17

    Alva17 Ads.id Pro

    Joined:
    Apr 17, 2018
    Messages:
    281
    Likes Received:
    46
    sebenarny ndak prlu upgrade itu..
    kan udh mumpuni utk spec 20.000 uv
     
  8. jurihasirama

    jurihasirama Ads.id Fan

    Joined:
    Oct 3, 2017
    Messages:
    179
    Likes Received:
    40
    Location:
    Sumatera Utara
    Contact saja supportnya, supaya Droplet Agan yang lagi Running disesuaikan dengan SPEK yang baru
    Digitalocean dulu, memberikan fitur Upgrade, ketika mereka menyesuakan Harga,
    ----------------------------
    Menurut saya itu Penyesuaian Harga
     

Share This Page